Hp Blackberry Z30 Harga Terbaru 2016

Hp Blackberry Z30 resmi diumumkan bulan September 2013 kemarin dan sudah tersedia dirilis beberapa negara seperti Canada bulan oktober 2013. Blackberry Z30 ini hadir dengan layar 5.0 inci Super AMOLED dengan kapasitif touchscreen. karena ini merupakan model terbaru blackberry maka ini menjalankan OS BlackBerry 10.2.
BlackBerry Terbaru Z30 ini untuk segi performa sudah disematkan prosesor dual-core dengan kecepatan 1.7 GHz Krait serta dipadukan oleh grafis Adreno 320. jika anda memiliki BlackBerry Z30 ini maka anda akan mendapatkan kecerahan gambar saat memotret karean Z30 memiliki 8MP kamera primary dengan 3264 x 2448 piksel gambar beserta fitur autofocus dan LED Flash.
Hp BlackBerry Terbaru 2013

Pihak RIM tidak hanya memberikan fitur itu saja melainkan berbagai keunggulan dan kecanggihan yang akan benar-benar memberikan pengalaman untuk anda saat mengoperasikan BlackBerry Z30. Untuk lebih detail berikut Spesifikasi Blackberry Z30 lengkap.

Spesifikasi BlackBerry Z30


GENERAL Jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
Jaringan 3G HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 / 800
Jaringan 4G LTE 800 / 900 / 1800 / 2100 / 2600
SIM Tersedia micro-SIM
DISPLAY Tipe Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran 720 x 1280 pixels, 5.0 inches (~294 ppi pixel density)
Multitouch Tersedia
Proteksi Corning Gorilla Glass 2
BODY Dimensi 133.3 x 72.3 x 9.2 mm, 87.6 cc (5.25 x 2.85 x 0.36 in)
Berat 159 g (5.61 oz)
MEMORI Internal 16 GB, 2GB untuk RAM
External microSD, up to 64 GB
CAMERA Primary 8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash
Secondary Tersedia, 2 MP, 720p@30fps
Video Tersedia, 1080p@30fps, video stabilization
Fitur Geo-tagging, face detection, image stabilization
DATA Speed HSDPA, HSUPA, LTE
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, Wi-Fi Direct, Wi-Fi hotspot
USB Tersedia,microUSB v2.0, USB On-the-go
Bluetooth v4.0 with A2DP, LE
GPRS Tersedia
NFC Tersedia
EDGE Tersedia
FEATURES OS OS BlackBerry 10.2
Chipset Qualcomm MSM8960T Pro Snapdragon
CPU Dual-core 1.7 GHz Krait
GPU Adreno 320
Sensor Accelerometer, gyro, proximity, compass
Messaging SMS, MMS, Email, Push Email, IM, BBM 6
Browser HTML5
Radio -
GPS Dukungan A-GPS dan GLONASS
BATTERY Li-Ion 2000 mAh battery (BP-4GWA)
Stand-by (2G) / Up to 384 h (3G)
Music Play -
Talk-Time Up to 25 h (2G) / Up to 18 h (3G)

Harga Blackberry Z30 Terbaru 2016

Harga Blackberry Z30 untuk saat ini belum pasti untuk kawasan market Indonesia, namun di canada sudah tersedia seharga $199.99 dengan kontrak 2 tahun dan akan tersedia mulai bulan November 2013 mendatang. Jika mencari Blackberry model lain baca juga ulasan kami seputar Harga Handphone Blackberry Terbaru. Dan terimakasih sudah membaca ulasan kami seputar Handphone Blackberry Z30 Murah ini. Semoga bermanfaat. #Update - Harga BlackBerry Z30 Terbaru 2016 (Rp 7.799.000,0).
Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar